Grosir Cat Kayu Aman Biovarnish Rendah VOC
Mendapatkan produk cat kayu dan cara mengecat kusen pintu dengan warna natural transparan dengan produk dari grosir cat kayu aman Biovarnish.
Cara mengecat dnegan mudah akan selalu menjadi kebutuhan bagi setiap pemilik rumah. Kusen yang memiliki peranan penting baik pada pintun dan juga jendela. Jika tidak ada kusen maka pintu dan jendela tidak akan terpasang dengan baik. Oleh karena itu kondisi kusen baik dari segi tampilan dan keawetan harus dijaga. Mengecat kusen dnegan mudah harus dipahami oleh seluruh lapisan masyarakat. Baik itu pria dan wanita pun bisa melakukannya. Yang terpenting adalah memilih produk cat yang tepat.
Kusen juga harus memiliki kesan ramah lingkungan pada penghuninya atau manusia. Kesan sederhana bisa diberikan pada kusen sehingga kusen akan terlihat bersahabat juga. Pilihan warna sederhana bisanya mengacu pada kayu warna natural transparan. Grosir cat kayu aman Biovarnish memiliki salah satu produk yang akan memberikan kusen warna natural transparan dan menimbulkan kesan sederhana bersahabat.
Solusi Mengecat Kusen Kayu Yang Aman
Jika Anda segera melakukan pengecatan sebaiknya lakukan riset terlebih dahulu. Pertama adalah bagaimana melakukannya dan merk cat apa saja yang bisa digunakan. Untuk cara aplikasi cat kayu aman untuk kusen bisa mengikuti saran berikut ini, terlebih untuk recoating kusen yang sudah mulai mengelupas.
- Lakukan pengamplasan pada kusen secara merata. Pastikan cat yang lama sudah tidak ada lagi. Serbuk bekas amplas harus dibersihkan sehingga tidak ada lagi debu yang tertinggal pada cat.
- Gunakan Biovarnish Wood Stain yang sudah dicampur dengan air kemudian aplikasikan pada kusen dengan kuas halus atau kuas yang sudah dilapisi kain katun bersih untuk mengurangi brush marking.
- Tunggu kering sekitar 1 jam lalu lakukan pengampelasan dengan kertas ampelas no. 400. Bersihkan permukaan dengan kain katun yang tadi digunakan. Ulangi pengolesan sekali lagi atau berulang kali hingga mendapatkan warna yang diinginkan.
- Setelah kering dan selesai dengan proses pewarnaan gunakan Biovarnish Clear Coat untuk memberikan lapisan akhir yang akan melindungi kayu dari panas, goresan dan hama kayu. Lapisi kusen dengan clear coat dua kali. Tunggu kering semalaman.
Mudah bukan cara aplikasi recoating kusen di rumah Anda? Untuk produk yang direkomendasikan bisa Anda dapatkan grosir cat kayu aman Biovarnish.
Keunggulan Produk Dari Grosir Kayu Aman Biovarnish
Produk yang sangat cocok untuk recoatingkusen adalah merk Biovarnish. Anda tidak perlu takut akan ketahanan kusen di satu sisi indoor dan di sisi lainnya adalah outdoor. Cat kayu Biovarnish tahan terhadap panas matahari sehingga bagus juga unutk diaplikasikan pada pagar rumah. Untuk keamanan Anda tidak perlu khawatir. Biovarnish dalam pembuatannya mengacu pada regulasi luar negeri ECHA (European Chemical Agency) dan juga regualsi Amperika US EPA (Enviromental Protection Agency). Seperti yang telah disebutkan pada artikel sebelumnya bahwa cat yang aman salah satunya mengikuti regulasi luar negeri.
Cat kayu Biovarnish bisa menjadi rekomendasi Anda untuk cat dengan kandungan VOC yang rendah. Pembelian di grosir cat kayu aman Biovarnish bisa Anda hubungi melalui costumer service melalui telepon, sms, Whatss Up di 0878-3934-6433 atau 0822-2026-5056.